Kesadaran Keamanan Digital Jadi Pilar Penting Hindari Penipuan Online

Published By Admin | Pada:

Selamat datang kembali di situs web kami! Di web ini, kami akan memberikan update terbaru tentang Kesadaran Keamanan Digital Jadi Pilar Penting Hindari Penipuan Online. Jangan lewatkan kesempatan untuk mengetahui Berita-berita Terupdate Terkini! Kami akan memberikan informasi yang akurat dan terpercaya tentang Berita hari ini. Segera saksikan video ini untuk mengetahui apakah berita ini yang anda cari pada hari ini! Jangan lupa untuk subscribe, like, dan bagikan video ini agar Anda tidak ketinggalan brita setiap harinya. Terima kasih telah menonton!Kesadaran Keamanan Digital Jadi Pilar Penting Hindari Penipuan Online
Kesadaran Keamanan Digital Jadi Pilar Penting Hindari Penipuan Online

Liputan6.com, Jakarta Di era kemajuan teknologi saat ini, internet telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari. Di balik kecanggihan yang membuat segala aktivitas manusia menjadi mudah, cepat, dan praktis, ada ancaman yang tidak bisa diabaikan yang salah satunya adalah tindak penipuan online. Fenomena ini menyoroti sisi gelap dari perkembangan teknologi, di mana oknum-oknum tidak bertanggung jawab memanfaatkan internet sebagai alat untuk mendapatkan keuntungan dengan cara melakukan penipuan online.

Untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan bahaya penipuan online serta memberikan edukasi tentang cara mengidentifikasi dan mencegahnya, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) bersama DPR RI menggelar webinar “Ngobrol Bareng Legislator” dengan tema “Stop Penipuan di Internet” secara virtual pada Jumat, (29/3/2024). 

BACA JUGA: Musim Liburan Jadi Incaran Hacker, Ini Tips Aman Belanja Online di Hari Raya Idul Fitri
BACA JUGA: Cara Menghindari Penipuan Online Saat Musim Liburan
BACA JUGA: Ini Tips Terhindar dari Penipuan Online Saat Masa Liburan
BACA JUGA: Libur Lebaran, Hati-Hati Ada Penipu Menyamar Jadi Atasan Kantor

Baca Juga

Webinar ini dibuka oleh Dirjen Aptika Kemenkominfo, Semuel A. Pangerapan dan Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Teuku Riefky Harsya (TRH), serta menghadirkan narasumber Content & Creative Lead Paberik Soera Rakyat, Tio Prasetyo, dan CEO Travel & Influencer, Mohwid.